Kerajinan Tangan: Memanfaatkan CD Bekas

 Kerajinan Tangan: Memanfaatkan CD Bekas 


Bagi Seorang Editor CD Bekas dan rusak sudah jadi pemandangan sehari-hari. :). Tapi kalau kurang menatanya, dan menyusunnya maka akan berserakan. Mau dibuang sayang daripada digeletakan begitu saja. Kenapa tidak Coba mengubahnya menjadi barang kerajinan tangan yang unik dari tumpukan CD bekas.

Pajangan Berbentuk Hewan












Kalau kamu tekun dan serius membuat pajangan hewan seperti di atas, kamu bisa menjadikannya sebagai lahan bisnis.

Melapisi Gitar







Bingkai Cermin






Dan rasakan pantulan cahaya yang begitu masif setiap bercermin.

Kotak Perhiasan (atau Kotak Apa Pun Sesuai Isinya)







Pot Bunga






Yeah, kalau yang di atas boleh deh disebut pot daun.

Meja













Mozaik Pintu







Tatakan Gelas







Ditempel di Kerah Pakaian






Blouse atau kemejamu yang polos dan tampak membosankan bisa jadi lebih keren setelah ditempeli kepingan CD bekas.

Bingkai Foto







Tirai







Bola Disko






Ramaikan pestamu dengan bola disko dari CD bekas!

Share:

0 komentar